Featured Article
  • Kota Kecil Kesayangan

    Assalamualaikum.Wr.Wb Pada postingan kali ini saya ingin memperkenalkan Kabupaten dimana saya bertempat tinggal. Terkenal Dengan julukan Kota Angin, Kabupaten Nganjuk adalah sebuah kabupaten di Provinsi Jawa Timur, Indonesia. Banyak orang yang tidak mengerti dan tidak mengetahui adanya...
  • Kampus Putih

    Assalamualaikum wr.wb Kali ini saya akan menjelaskan tentang dimana saya belajar saat ini, inilah sedikit tentang kampus putih, yaitu Universitas Muhammadiyah Malang. Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) berdiri pada tahun 1964, atas prakarsa tokoh-tokoh dan Pimpinan Muhammadiyah Daerah Malang....
  • Sekilas Tentang Manajemen

    Assalamualaikum wr.wb Saya akan sedikit menjelaskan tentang jurusan diperkuliahan yang saya ambil saat ini. Jurusan Manajemen merupakan salah satu dari banyak jurusan yang paling diminati oleh calon mahasiswa. Mungkin disebabkan prospek kerjanya lebih menjanjikan terlebih karena Jurusan...
  • Tips dan Trick PATI UMM

    Assalamualaikum wr.wb Pelatihan Aplikasi Teknologi Informasi (PATI). Pelatihan ini diadakan selama lima hari tapi untuk tiap harinya hanya berlangsung sekitar 2 jam kurang dan itu tergantung jadwalnya. Pengertian aplikasi teknologi informasi disini adalah, teknologi yang harus kita miliki...
  • Mari Membangun Indonesia Menjadi Lebih Baik

    Assalamualaikum wr.wb Kalo menurut saya lebih baik tingkatkan kesadaran warga negara kita terlebih dahulu baru kita bersama-sama membangun indonesia menjadi negara yang lebih baik lagi . kalo kesadaran kita di awal menipis/tidak ada bagaimana bisa kita membuat negara indonesia menjadi maju...
  • Kemajuan Teknologi

    Assalamualaikum wr.wb Tak dapat dipungkiri jika kemajuan teknologi masa kini berkembang sangat pesat. Hal ini dapat dibuktikan dengan banyaknya inovasi-inovasi yang telah dibuat di dunia ini. Dari hingga yang sederhana, hingga yang menghebohkan dunia. Kemajuan teknologi memang sangat...
  • Kota Kecil Kesayangan

    Assalamualaikum.Wr.Wb Pada postingan kali ini saya ingin memperkenalkan Kabupaten dimana saya bertempat tinggal. Terkenal Dengan julukan Kota Angin, Kabupaten Nganjuk adalah sebuah kabupaten di Provinsi Jawa Timur, Indonesia. Banyak orang yang tidak mengerti dan tidak mengetahui adanya...
  • Kampus Putih

    Assalamualaikum wr.wb Kali ini saya akan menjelaskan tentang dimana saya belajar saat ini, inilah sedikit tentang kampus putih, yaitu Universitas Muhammadiyah Malang. Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) berdiri pada tahun 1964, atas prakarsa tokoh-tokoh dan Pimpinan Muhammadiyah Daerah Malang....
Previous Next

ABOUT ME


Assalamualaikum.Wr.Wb 

Halo teman-teman perkenalkan namaku Elyttama Lambang Pralantika bisa dipanggil Elyt biasa orang rumah panggil, atau Cacing kalau teman-teman mau agar lebih akrab. Lahir di tanggal 9 September 1996 dan sekarang sudah berumur 18 tahun, berasal Di Kota Angin. Merupakan anak ke 2 dari 2 bersaudara. Mempunyai kakak laki-laki bernama Galih Maulidha Sakti berjarak 6 tahun denganku.

Aku sebelumnya merupakan siswa SMK Negeri 1 Nganjuk dengan mengambil jurusan MULTIMEDIA. Setelah tamat dari SMK  aku mulai mengemban tugas belajar di UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG dengan Fakultas Ekonomi dan Bisnis dengan jurusan Manajemen Ademik 2015/2016. Menurut orang-orang disekitarku aku mengambil jurusan yang sangat melenceng dari jurusan yang aku ambil pada saat sekolah di SMK dulu. Tapi menurutku apa salahnya jika kita bisa belajar hal baru dan menerapkan ilmu yang pernah kita dapatkan ke dalam bidang yang baru. Sekian teman perkenalan dari ku, Inilah diriku yang masih memiliki banyak kekurangan namun sedikit kelebihan :D


Wassalamualaikum wr.wb



                         “SUCCES FOR US ALL”

0 komentar:

Posting Komentar